Uruguay gagal di perempat final Copa America 2019. Luis Suarez menangisinya dan harus ditenangkan oleh banyak pemain.
Uruguay berhadapan dengan Peru di Arena Fonte Nova, Salvador, Minggu (30/6/2019) dinihari WIB. Uruguay sempat tiga kali merobek gawang lawan lewat Giorgian de Arrascaeta, Edinson Cavani, dan Luis Suarez.
Tak ada gol hingga laga 90 menit berakhir. Satu-satunya eksekutor yang gagal adalah Suarez. Striker asal Barcelona itu maju sebagai penendang pertama.
Suarez sangat terpukul dengan hasil ini.
Suarez pada akhirnya beranjak dari duduknya.