Nasib tragis menimpa dua blantik atau makelar sapi di Bandar Lampung

Nasib tragis menimpa dua blantik atau makelar sapi di Bandar Lampung

Dua orang blantik sapi bernama Nursodik (35) dan Sukirno (38) ditemukan tewas di sungai.

Penemuan dua jasad blantik sapi itu berawal dari kecurigaan warga saat melihat hal yang mengambang di sungai.
Setelah didekati, hal yang mengambang di sungai adalah mayat manusia.

Penemuan mayat manusia ini cukup menggegerkan warga.

Pasalnya, kedua korban sebelumnya dinyatakan menghilang oleh pihak keluarga sejak Kamis (31/10/2019) lalu.

Melansir laman Kompas.com, Nursodik ditemukan di Sungai Desa Bumi Rahayu, Kecamatan Bumi Ratu Nuban, Lampung Tengah pada Sabtu (2/11/2019),

Sedangkan jasad Sukirno baru ditemukan pada Minggu (3/11/2019), yang berada sekitar 100 meter dari jasad Nursodik.

Pihak kepolisian yang menangani kasus ini menduga pelaku pembunuhan berinisal M, sang calon pembeli sapi.

Baca juga  Panglima Kodam VI Mulawarman Menyatakan Wilayah Kalimantan Timur Aman Terkendali Dan Selalu Memperkuat Dari Sisi Kemanan, Terkait Hal Kesiapan Kalimantan Timur Sebagai Calon Ibu Kota Baru Indonesia
Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Ads Blocker Detected!!!

We have detected that you are using extensions to block ads. Please support us by disabling these ads blocker.

Kami mendeteksi bahwa Anda menggunakan ekstensi untuk memblokir iklan. Tolong dukung kami dengan menonaktifkan pemblokir iklan ini.
Powered By
Best Wordpress Adblock Detecting Plugin | CHP Adblock
Please turn AdBlock off