Site icon Udah Ketemu

MEDIA KOMUNIKASI EKSTERNAL

Business people discussing work together at office

Media komunikasi eksternal menurut sifatnya:

1. Media cetak, ialah segala barang cetak seperti surat kabar, majalah, brosur,

pamflet, buletin dan sebagainya.

2. Media visual, ialah media yang dapat dilihat seperti film, televisi, foto, lukisan,

pameran.

3. Media auditif, ialah media yang dapat di dengar. Termsuk media ini, misalnya

radio, telepon, tape, recorder, gramafon.

4. Media audio-visual, ialah media yang dapat dilihat maupun media yang dapat

didengar. Termasuk media ini, misalnya televisi, film, video.

Berikut ini dikemukakan beberapa jenis media komunikasi eksternal yang sering atau

umum digunakan.

1. Pers

2. Radio

3. Film dan televisi

  1. 4. Pameran.
Exit mobile version