Fakta Unik Sana TWICE (TERBARU)

Fakta Unik Sana TWICE (TERBARU)

Nama Asli : Minatozaki Sana

Nama Panggung : Sana

TTL : Osaka, 29 Desember 1996

Zodiak : Capricorn

Shio : Tikus

Tinggi Badan : 165 cm

Golongan Darah : B

Kewarganegaraan : Jepang

Posisi : Dancer, Vokal

Main Posisi : Dancer

FAKTA SANA

  • Keluarga : Ayah, Ibu, Sana (Anak Tunggal)
  • Motto : Selalu Berharap
  • Awal Trainee : 13 April 2012
  • Nama Panggilan : 4D, Snake, Moodmaker
  • Nama keluarga Sana adalah satu dari yang paling langka di Jepang. Cuman 280 orang di Jepang yang memiliki Minatozaki sebagai nama keluarga mereka
  • Ketika konser perdana TWICE yang dilaksanakan pada 17 – 19 Februari 2017 di SK Olympic Handball, seorang K-~NCE berbicara dengan orang tua Sana.
  • Sana di casting oleh staff JYP Ent ketika sedang belanja dengan temannya. Sana berkata itu merupakan sebuah takdir, sebab Sana pertama kali berbelanja di toko tersebut
Baca juga  Wheein MAMAMOO Hadir di Album Baru Park Bom
  • Sana pernah berteriak sambil berkata semboyan TWICE : One In A Million
  • Dalam Video Klip saat debut Like Ooh Ahh, Sana hanya berakting tidak lentur. Namun dalam dunia nyata, Sana dapat melakukan split. Saat di video klip Like Ooh Ahh, terdapat adegan Sana terjatuh pada durasi 02:42, disitu Sana sungguhan terjatuh
  • Sana merupakan model utama di Video klip GOT7 yang berjudul A. Sana mengakui bahwa semua anggota GOT7 sangat lucu.
  • Sana menyukai aroma lilin. Menurut Sana, aroma lilin akan membuat dirinya merasa nyaman dan tenang.
  • Sana sangat gemar berbelanja, saat berbelanja Sana akan membeli jaket, celana dan rok. Sana menyukai barang yang sedang promo.
  • Sana memiliki kebiasaan sering bersin.
Baca juga  10 fakta unik dan menarik milik Hwasa MAMAMOO, idol dengan suara husky-nya yang khas.
  • Sana sangat menyukai aroma semua anggota TWICE.
  • Sana sangat mahir dalam kaligrafi. Sana mempelajari kaligrafi saat dirinya duduk dibangku sekolah dasar.
  • Sana menyukai film horror.
  • Sana merupakan anggota yang ceroboh. Namun, kecerobohan Sana akan berakhir dengan sebuah hal lucu.
  • Sana menyukai warna pink, ungu, hitam, putih. Namun, Sana tak menyukai baju berwarna ungu.
  • Sana takut dengan suara petir
Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Ads Blocker Detected!!!

We have detected that you are using extensions to block ads. Please support us by disabling these ads blocker.

Kami mendeteksi bahwa Anda menggunakan ekstensi untuk memblokir iklan. Tolong dukung kami dengan menonaktifkan pemblokir iklan ini.
Powered By
Best Wordpress Adblock Detecting Plugin | CHP Adblock
Please turn AdBlock off