Fakta Menarik Cho Seung Youn X1 (엑스원)

Fakta Menarik Cho Seung Youn X1 (엑스원)

Nama Grup : X1 (엑스원)
Label : Swing Entertainment
Jumlah Anggota : 11
Debut : 27 Agustus 2019
Lagu Debut : –
Nama Fandom : –

Berikut ini profil dan fakta Cho Seung Youn

Nama Asli : Cho Seung Youn (조승연)

Nama Panggung : SeungYoun (승연) / WOODZ (Solo)

Tanggal Lahir : 5 Agustus 1996

Tempat Lahir : Gyeonggi, Korea Selatan

Posisi : Lead Vocal, Lead Rapper

Tinggi : 183 cm

Berat : 68 kg

Tipe Darah : O

Zodiak : Leo

Agensi : Yuehua Entertainment


Fakta Seungyuon X1 :

  • Seungyuon berasal dari Gyeonggi, Korea Selatan
  • Pendidikan: Hanlim Multi Arts High School
  • Bahasa: Korea, Cina, Tagalog, Inggris dan Portugis
  • Seungyuon merupakan anggota dari boy grup UNIQ
  • Seungyuon dikenal sebagai WOODZ ketika sedang melakukan kegiatas solo dan sebelumnya dia menggunakan nama panggung Luizy
  • Sebelumnya dia menhadiri sekolah sepak bola di Brazil.
  • Nickname: Monkey
  • Keahlian: Sepak bola, beatbox, krumping menulis lirik, menyusun lagu dan rap
  • Hobi: Belanja, minum kopi, latihan, bermain game
  • Merek favorit: Adidas, Nike, Balmain, Yves Saint Laurant dan Vivienne Weswood
  • Film favorit: Harry Potter, About Time, The Avenger, Goal, If Only
  • Hewan favorit: Singa, macan, kucing, anjing dan kuda
  • Dia berteman dengan Vernon (Seventeen), Kino (Pentagon), Jimin (15) dan yugyeom (GOT7)
  • Dia menyukai semua jenis makanan
  • Dia telah memiliki 2 kolaborasi demgan Hyunsik (BTOB) – Baby Ride dan Honhab
Baca juga  Jakarta Jadi Zona Hitam Covid-19, Info Hoax ?
Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Ads Blocker Detected!!!

We have detected that you are using extensions to block ads. Please support us by disabling these ads blocker.

Kami mendeteksi bahwa Anda menggunakan ekstensi untuk memblokir iklan. Tolong dukung kami dengan menonaktifkan pemblokir iklan ini.
Powered By
Best Wordpress Adblock Detecting Plugin | CHP Adblock
Please turn AdBlock off